Ketentuan PKKMB Fakultas Kelautan dan Perikanan Universitas Udayana 2016
v Ketentuan Pakaian PKKMB 1. Hari Senin, 22 Agustus 2016 - Pria : * Kemeja warna putih lengan panjang * Celana panjang kain warna hitam * Potongan rambut 321 * Sepatu pantofel warna hitam polos * Kaos kaki warna putih polos * Ikat pinggang warna hitam - Wanita: * Kemeja warna putih lengan panjang * Rok kain hitam polos ( 10 cm dibawah lutut ) * Rambut dijalin 2 dengan pita warna biru tua * Bagi yang memakai jilbab menggunakan jilbab lembaran warna putih polos * Tidak boleh menggunakan make up dan perhiasan * Sepatu pantofel warna hitam polos * Kaos kaki warna putih polos * Ikat pinggang warna hitam 2. Hari Selasa, 23 Agustus 2016 Pria : * Menggunakan baju kaos warna putih polos * Potongan rambut 321 * Celana training * Sepatu olah raga * Kaos kaki warna putih polos Wanita : * Menggunakan baju kaos warna putih polos * Celana training * Sepatu olah raga * Kaos kaki warna putih polos * Rambut dijalin 2 dengan pita warna biru tua * Bagi yang memakai jilbab menggunakan jilbab lembaran warna putih polos * Tidak boleh menggunakan make up dan perhiasan v Ketentuan Umum
- Membawa name tag peserta sesuai ketentuan
- Membawa alat tulis
- Bagi yang memiliki penyakit khusus diharapkan membawa obat pribadi
- Peserta sudah berada di Lapangan Parkir Fakultas Kelautan dan Perikanan pada pukul 06.30 WITA.
- Membawa pas photo ukuran 2x3 sebanyak 5 lembar dan 3x4 sebanyak 2 lembar
- Membawa lem
- Membawa air minum menggunakan tumbler/ botol air minum (tidak boleh membawa air mineral kemasan)
- Membawa polybag ukuran besar 2 buah per kelompok (untuk hari selasa)
- Setiap kelompok harus membawa 4 sapu lidi, 2 sabit dan 4 ember (untuk hari selasa)
UDAYANA UNIVERSITY